Kabar mengejutkan di akhir tahun datang dari coin XRP (ripple) yang bisa dikatakan sebagai koin dengan ranking 10 besar di dunia
Rencana Delisting XRP
Beberapa exchanger besar seperti coinbase, binance bahkan indodax juga mengumumkan alan melakukan delisting XRP dan sudah melakukan suspend untuk jual beli XRP. XRP sudah tidak dapat lagi diperdagangkan dan hanya bisa di withdraw.
Alasan XRP Harga Anjlok lebih Dari 60%
Penyebab hancurnya dan jatuhnya pamor XRP adalah karena terkait gugatan SEC (lembaga pengawas sekuritas di Amerika) karena pihak XRP semacam melanggar peraturan seputat sekuritas
Apakah Ini Drama Atau Sungguhan ?
Dunia trading saham / crypto memang penuh dengan trik gorengan. Saham / koin sengaja digoreng. di pump atau dump untuk tujuan profit taking dan beli murah para pemain besar. Atau ini memang kasus real. Tidak ada yang tahu
Comments
Post a Comment